Tips Kelola Gaji dengan Aplikasi Investasi yang Menguntungkan!

Kelola gaji
sumber gambar: https://www.freepik.com/free-photo/business-executive-man-texting_6806337.htm?query=asian%20man%20phone

Aplikasi investasi bisa menjadi salah salah satu tempat untuk mengelola uang gaji dengan tepat. Sayangnya, banyak orang yang abai untuk menyisihkan sebagian penghasilan untuk investasi, Menyisihkan beberapa bagian dari pendapatan untuk investasi memiliki banyak manfaat kedepannya yang bisa menguntungkan diri sendiri.

Saat ini investasi sangat mudah dilakukan dan proses yang cepat. Hanya melalui gadget, masyarakat bisa melakukan investasi dengan produk yang diinginkan agar keuntungan yang didapat semakin maksimal. Sebelum melakukan investasi, perhatikan beberapa tips kelola uang gaji dengan baik sebagai persiapan masa depan.

Tips Kelola Gaji dengan Mudah Melalui Aplikasi Investasi

Aplikasi investasi menjadi cara yang tepat untuk mengatur keuangan dengan bijak. Bahkan bisa dilakukan secepatnya agar keuntungan semakin maksimal. Tetapi, perlu diketahui 5 tips kelola uang gaji yang baik agar mampu menyisihkan pendapatan untuk masa depan dan tabungan.

Bacaan Lainnya

1.      Melakukan pencatatan

Pencatatan dilakukan sebagai daftar pengeluaran dan pemasukan dengan pasti. Tujuannya, agar mengetahui bagaimana pengeluaran apakah seimbang dan bisa disisihkan untuk menabung. Selain itu dengan adanya pencatatan bisa dilakukan perencanaan keuangan dengan tepat sesuai kebutuhan yang selalu dikeluarkan.

Melakukan pencatatan bisa menjadi perencanaan untuk menyiapkan pengeluaran utama dan biaya lainnya agar lebih teratur. Sehingga, pemasukan bisa disisihkan untuk tabungan, dana darurat, dan investasi.

2.      Gunakan uang cash secukupnya

Gunakan uang cash secukupnya untuk pembelian atau kebutuhan yang dikeluarkan secara mendadak. Tetapi, siapkan uang tunai di dompet ketika simpanan sudah habis. Tujuannya, agar menghindari boros dalam menggunakan uang secara tunai.

Selain itu, mempersiapkan uang secara tunai bisa membantu jika ATM sekitar sedang bermasalah. Sehingga bisa tetap membeli kebutuhan walau secara mendadak. Jika uang cash masih ada sisa bisa digunakan untuk tabungan untuk investasi.

3.      Bedakan tabungan dan uang mendadak

Setelah mendapatkan penghasilan cobalah menabung melalui aplikasi investasi terbaik. Tujuannya, agar mempersiapkan masa depan dalam uang tabungan. Tetapi, perlu diketahui bahwa tabungan dan uang untuk keperluan mendadak harus dibedakan.

Tabungan bisa berupa persiapan untuk jangka panjang, seperti investasi maupun pembelian properti yang memiliki harga jual yang tinggi. Sedangkan, uang keperluan mendadak digunakan untuk keadaan yang tidak terduga. Misalnya, keperluan rumah sakit, memperbaiki rumah atau kendaraan, dan keperluan mendadak lainnya.

Sehingga dengan adanya pencatatan bisa dibuat untuk kebutuhan sehari-hari, uang mendadak, hingga tabungan. Tujuannya, agar alokasi pemasukan lebih tepat dan menghindari pengeluaran yang tinggi.

4.      Siapkan dana untuk investasi

Dana investasi bisa menjadi cara tepat dalam melakukan pengelolaan uang dengan tepat. Sehingga alokasi pemasukan menjadi lebih siap untuk kedepannya. Gunakan aplikasi investasi yang aman dalam jangka panjang agar transaksi tetap terjaga dengan baik.

Sebab, investasi dilakukan sebagai tabungan masa depan yang dipersiapkan dengan langkah yang kecil. Tujuannya, untuk mendapatkan untung dengan maksimal agar sebagai tabungan masa depan.

5.      Membuat dua rekening

Dua rekening bisa membantu dalam mengelola keuangan dengan tepat. Fungsi dari dua rekening tersebut untuk membedakan bagian tabungan dan kebutuhan sehari-hari. Sehingga dalam penggunaannya uang tabungan tidak bisa digunakan dan tidak terpakai sebagai kebutuhan sehari-hari.

Selain itu, pembukaan dua rekening bisa memudahkan untuk membedakan mana bagian tabungan dan untuk pengeluaran. Pastikan untuk menggunakan rekening tabungan hanya sebagai kebutuhan darurat yang tidak tercukupi.

Aplikasi investasi yang sekaligus bisa untuk menabung bisa digunakan sebagai sarana menabung agar kelola uang gaji lebih tepat dan mudah. Tetapi pilihlah aplikasi yang aman dan terpercaya dalam setiap transaksi jangka panjang agar mendapatkan keuntungan yang maksimal.

Aplikasi digibank by DBS – Investasi Menjadi Lebih Mudah

Aplikasi Investasi

Jika Anda ingin memiliki lebih dari satu rekening untuk mempermudah mengelola gaji bulanan, Anda bisa memilikinya dengan mudah dengan Aplikasi digibank by DBS. Kelebihannya, selain untuk menabung, Anda juga sekaligus bisa berinvestasi di aplikasi ini.

Aplikasi investasi menjadi salah satu cara kelola gaji lebih mudah untuk tabungan masa depan. Kemudahan menabung menggunakan digibank by DBS bisa memberikan kenyamanan bagi pengguna melalui gadget.

1.      Buka rekening tanpa ke bank

Aplikasi investasi terbaik memberikan kemudahan bagi penggunanya setiap melakukan transaksi. Bahkan menggunakan digibank by DBS pembukaan rekening tanpa perlu ke bank bisa dilakukan dengan cepat dan mudah. Sehingga bisa menghemat waktu dan biaya dalam pembuatannya.

Selain itu, pembukaan tabungan melalui digital bisa menghemat kertas dalam mengisi data diri. Sehingga lebih mudah dan tidak repot mengantri dalam pembuatannya.

2.      Verifikasi yang mudah

Bukan hanya membuka rekening tanpa ke bank, melalui digibank by DBS verifikasi yang mudah dan cepat adalah keunggulan dan bisa dirasakan pengguna. Pembukaan rekening hanya membutuhkan e-KTP dan menggunakan face biometric.

Walaupun pembukaan aplikasi investasi ini secara digital, tetapi keamanan tetap terjamin karena menggunakan teknologi verifikasi wajah.

3.      Gratis transfer kemana saja dan tarik tunai

Kemudahan aplikasi investasi dalam melakukan transaksi harus diutamakan, selain keamanan yang terjamin. Melalui digibank by DBS pengguna bisa melakukan transfer tanpa biaya administrasi kemana saja melalui aplikasi.

Selain itu, pengguna juga bisa melakukan tarik tunai dimana saja dengan gratis. Sehingga pengguna lebih nyaman dalam tarik tunai dimana saja di semua ATM dengan syarat saldo rata-rata yang dimiliki minimal Rp1 juta per bulan.

Baca juga: Renovasi Kedai Kopi dengan Desain Autentik Pakai Pinjaman Uang di Bank

Aplikasi investasi dengan digibank by DBS memudahkan dalam pengelolaan gaji dengan banyak manfaat untuk penggunanya. Sehingga bisa menabung dengan untung untuk jangka panjang yang lebih mudah hanya melalui gadget dimana dan kapan saja.

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *